Akun instagram @prakerja.go.id resmi menginmfomasikan pembukaan kartu prakerja gelombang 50 tepatnya pada tanggal 25 Maret 2023. Wiliam Sudhana sebagai Manajemen pelaksana program kartu prakerja telah membenarkan hal tersebut.
Bagi peserta yang telah memiliki akun daftar maka bisa langsung klik “Gabung Gelombang” pada laman utama websit kartu prakerja.
Sedangkan bagi yang belum mendaftarkan akun prakerja belum bisa langsung gabung, melainkan harus melewati proses daftar terlebih dahulu. Ketik saja https://www.prakerja.go.id/.
Lengkapi Syarat Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 50
Bagi warga yang memiliki keinginan untuk mendaftarkan diri sebagai calon peserta kartu prakerja, sebaiknya lengkapi dulu persyaratannya. Karene jika belum disipkan pastinya akan memperlambat jalannya proses pendaftaran.
Adapun syarat pendaftaran kartu prakerja yang ada pada laman prakerja.go.id adalah sebagai berikut :
- Warga Negara Indonesia “WNI” Dengan Umur Minimal 18 tahun sampai 64 tahun
- Sudah Tidak Sekolah Formal Lagi
- Merupakan Buruh yang di PHK, atau yang sedang mencarai pekerjaan atau buruh yang ingin meningkatkan kompetensi dalam dunia kerja
- Bukan pimpinan negara atau pejabat atau anggota dewan, pegawai negeri, TNI, Polisi, Kades dan perangkatnya, komisaris/ direksi/ dewan pengawas BUMN atayupun BUMD
- Maksimalnya dalam satu KK yang daftar adalah 2 NIK
Itulah persyaratan yang perlu disiapkan sebelum melakukan pendaftaran kartu prakerja gelombang 50, setelah itu sekiranya sudah lengkap maka dilanjutkan dengan mencaftar.
Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 50
Seperti halnya orang yang akan melamar atau mendaftar pekerjaan secara online tentunya harus paham terkait cara pendaftaranya. Agar tidak salah dalam melakukan pendaftaran, perlu diketahui juga bahwa untuk daftar kartu prakerja harus siap lengkap dengan syarat yang ditentukan. Pastikan kembali persyaratan yang dibutuhkan seperti yang telah disampaikan pada laman diatas.
Jika sudah memenuhi persyaratan dengan lengkap, maka masyarakat sudah bisa mendaftarkan diri untuk menjadi calon peserta kartu prakerja gelombang 50.
diskop.id menuliskan tentang cara untuk daftar kartu prakerja gelombang 50 seperti dibawah ini :
- Klik saja link https://www.prakerja.go.id/
- Kemudian daftar akun prakerja
- Siapkan dan masukkan email serta pasword dari akun prakerja yang didaftarkan
- Lengkapilah data nomor KTP, KK dan tanggal lahir lalu klik lanjut.
- Kemudian mengisis data diri, pastikan harus sesuai dan akurat dengan data yang ada di KK
- Input alamat KTP yang benar, atau pakai alamat domisili
- Kemudian lakukan verifikasi e-KTP melalui ponsel yang digunakan untuk mendaftar
- Selanjutnya ada tulisan “Gunakan Foto” langsung di klik
- Jangan lupa verifikasi wajah dengan cara “Scan Wajah”
- Kemudian jawab pertanyaan terkait alasan daftar kartu prakerja
- Isi dan pilih minat serta keterampilan yang akan diambil
- Lengkapi terkait setatus pekerjaan, jenis dan jenjang pendidikan serta keterampilan yang dipilih
- Selanjutnya siapkan nomor telfon untuk melakukan verifikasi yang kemudian akan dikirimkan 6 kode OTP melalui niomor telfon tersebut
- Kemudian isilah pernyataan yang ada sesuai dengan keadaan rill pendaftar
- Setelah selelsai maka klik ‘Lanujut”
- Dan masuk dilaman pengisian tugas atau Tes Kemampuan Dasar “SKD” dan Berikut Soal Kemampuan Belajar “SKB” dan klik lanjut.
- Jika sudah maka klik konfirmasi pilihan gelombang dan klik “Gabung”
- Dalam hal ini dilaman akan muncul beberapa pernyataan yang menjadi persetujuan untuk melanjutkan pada tahap berikutnya, maka klik “Saya Menyetujui”
- Selesailah tahap pendaftaran
Berapa Insentif Yang Diberikan Pemegang Kartu Prakerja Gelombang 50 ?
Peserta yang berhasil mendaftar dan diterima sebagai peserta kartu prakerja, kemudian merampungkan pelatihan pertama. Maka dia berhak menerima insentif dari pemerintah yang cukup besar.
Adapun insentif yang didapatkan oleh peserta kartu prakerja gelombang 50 adalah sebesar Rp. 4.200.000.
Rinciannya sebagai berikut :
- Untuk biaya pelatihan senilai Rp. 3.500.000
- Insentif untuk biaya mencari kerja hanya satu kali senilai Rp. 600.000
- Insentif tambahan yakni ketika sudah mengisi survei evaluasi senilai Rp. 50.000 sebanyak dua kali survei.
Manfaat Program Kartu Prakerja Gelombang 50
Kartu prakerja dibuat oleh pemerintah sebagai program untuk memberikan keleluasaan msyarakat dalam mengembangkan kompetensi kerja. Bisa juga untuk pengembangan bisnis dan dapat membantu para pekerja yang putus kontrak atau di PHK dan lain sebagainya.
Manfaat kartu prakerja sangat banyak baik untuk pemerintah sendiri maupun masyarakat secara luas. Karena program kartu prakerja ini dibuat oleh pemerintah dengan amat baik sehinga menjadi salah satu nilai posotif bagi sektor swasta.
Manfaat Program Kartu Prakerja Gelombang 50 Untuk Pemerintah
Sebenarnya program ini ditujukan untuk masyarakat agar dapat meningkatkan kapasitas atau kemampuan mengolah sklil yang dimiliki. Sehingga dengan kemampuan tersebut masyarakat semakin mandiri dan kedepannya akan memiliki usaha sendiri.
Wal hasil hal ini akan berpengaruh positif terkait kemanfaatan program kartu prakerja bagi pemerintah. Simak berikut dibawah ini :
Meningkatkan Daya Saing Pekerjaan Dan Produktivitas
Dengan adanya pelatihan yang disediakan dalam program kartu prakerja, maka secara otomatis penerima kartu mendapatkan skil kemmpuan pekerjaan yang produktif. Hal semacam ini akan menjadi bekal pemerintah untuk memperkuat daya saing industri dalam bidang pekerjaan.
Dan yang sudah terbukti adalah dengan adanya program kartu prakerja akan meningkatkan kondisi keuangan masyarakat. Sehingga secara tidak langsung akan berpengaruh juga kepada peningkatan tenaga kerja di indonesia “Pengangguran Berkurang”.
Mengembangkan Wirausaha
Salah satu wujud kerjasama pemeruintah dalam melayani masyarakat agar menjadi warga yang unggul dalam berwira uasaha adalah dengan program kartu prakerja.
Dengan adanya kartu prakerja akan meningkatkan kepercayaan dalam mengembangkan usaha pribadi baik secara online maupun ofline.
Karena pemerintah sangat aktif dalam mendorong peningkatan tersebut salah satunya adalah dengan memberikan bantuan insentif yang cukup besar.
Manfaat Program Kartu Prakerja Gelombang 50 Untuk Masyarakat
Bukan hanya pemerintah yang merakan manfaat dari adanya program kartu prakerja, melainkan masyarakat sendiri akan meraskan kemanfaatan dari program tersebut.
Berikut dibawah ini beberapa manfaat yang diterima oleh masyarakat dari program prakerja :
Mendapatkan insentif atau uang :
Uang atau insentif yang didapatkan dari program prakerja bisa dijadikan sebagai modal usaha
Mendapatkan Sertifikat :
Sertifikat dalam program kartu prakerja bias dimanfaat kan sebagai tambahan berkas saat akan melamar pekerjaan yang sesuai dengan skil yang dimiliki.
Meningkatkan Skil Dan Keterampilan :
Dengan mengikuti kegiatan atau pelatihan yang diadakan oleh program prakerja maka otomatis akan menambah pemahaman dalam mengolah skil kemampuan. Hal ini bisa diterapkan dalam bidang pekerjaan atau usaha yang nyata.
Demikianlah informasi terkait kartu prakerja gelombang 50 yang ditulis dalam artikel diskop.id, semoga bermanfaat.