Home » Terbaru » Berita » Jam Kerja ASN Ramadhan 2023 Selama Bulan Puasa

Jam Kerja ASN Ramadhan 2023 Selama Bulan Puasa

wisnu March 24, 2023

Pada masuknya bulan Ramadhan 1444 H tahun 2023 ini memang ternyata ada berbagai peraturan baru yang akan di terapkan untuk Aparatur Sipil Negara (ASN) terkait dengan jam kerjanya. Nah, oleh sebab itu lah kini diskop.id akan memberitahukan tentang Jam Kerja ASN Ramadhan 2023.

Peraturan yang satu ini tentu saja sudah di tetapkan oleh pemerintah selama bulan Ramadhan ini. Jadi memang peraturan pada jam kerja ini memang begitu di peruntukkan bagi para ASN dan juga PNS. Jadi memang jam kerjanya tidak sama seperti dengan hari biasanya ya.

Seperti yang sudah di ketahui bahwa 1 Ramadhan ini telah di tetapkan oleh pemerintah pada Kamis (23/03/2023) yang di selenggarakan melalui sidang isbat. Nah, semenjak bulan Ramadhan ini lah nantinya para ASN ini akan mengalami perubahan jam yang tidak seperti biasanya.

Lalu bagaimana aturan Jam Kerja ASN Ramadhan 2023 ini? Nah, pastinya yang baru mendengar kabar ini akan begitu bingung sekali bukan? Jadi kalau ingin mengetahuinya, maka bisa langsung simak saja berbagai penjelasannya di bawah ini ya.

Inilah Jam Kerja ASN Ramadhan 2023 Menurut Surat Edaran Yang Berlaku

Inilah-Jam-Kerja-ASN-Ramadhan-2023-Menurut-Surat-Edaran-Yang-Berlaku

Seperti yang telah kami jelaskan di atas ya bahwa aturan kerja pada Aparatur Negeri Sipil atau ASN ini selama bulan Ramadhan tentu saja berbeda. Pasalnya jam kerjanya ini memang jauh lebih bentar di bandingkan dengan hari – hari biasanya lho.

Tentu saja peraturan yang satu ini sudah tertuang dalam SE Menteri PANRB No. 6 2023 yang bertentangan dengan Jam Kerja Pegawai ASN yang berlaku selama bulan Ramadhan 1444 H yang berada di dalam lingkungan instansi pemerintah. Pastinya banyak yang penasaran dengan jam kerjanya bukan?

Hal ini memang sudah di berlakukan semenjak memasuki bulan Ramadhan ini ya. Karena ini memiliki tujuan untuk bisa menjamin keberlangsungan penyelenggaraan pemerintah agar nantinya lebih efektivitas dalam pelaksanaan tugas kedinasan ASN yang berlangsung selama bulan Ramadhan.

Surat edarannya ini memang sudah turun dan mulai di berlakukan oleh pemerintah. Sehingga ASN semuanya ini bisa mendapatkan jam kerja yang sama. Dengan begitu, maka para ASN ini akan bisa melakukan pekerjaannya dengan maksimal selama bulan Ramadhan ini lho.

Pastinya memang banyak yang belum mengetahui Jam Kerja ASN selama bulan Ramadhan ini bukan? Tenang saja, kini semua bisa langsung mengetahuinya dalam penjelasan yang admin diskop.id berikan di bawah ini. Langsung simak saja yuk jam kerja ASN yang sudah di berlakukan sejak bulan Ramadhan ini.

1. Jam Kerja ASN Ramadhan Untuk 5 Hari Kerja

Jam-Kerja-ASN-Ramadhan-Untuk-5-Hari-Kerja

Bagi para ASN yang memiliki pekerjaan selama 5 hari kerja ini tentu saja sudah ada perubahan jadwal yang harus di ketahui. Tentu saja jam kerja nya juga akan beda dengan yang 6 hari kerja. Jadi memang untuk yang jam kerja 5 hari dan 6 hari itu tentu saja berbeda ya.

Berdasarkan SE Menteri PANRB No.6 Tahun 2023 ini sudah di perbarui antara jam kerja dan juga jam istirahat bagi para ASN. Jadi kalau penasaran, maka bisa langsung simak saja aturan Jam Kerja ASN Ramadhan Untuk 5 Hari di bawah ini.

Jam Kerja Hari Senin Sampai Kamis

  • Jam Kerja mulai pukul 08.00 sampai 15.00
  • Waktu Istirahat mulai pukul 12.00 sampai 12.30

Jam Kerja Untuk Hari Jum’at

  • Jam Kerja mulai pada pukul 08.00 WIB sampai 15.30 WIB
  • Waktu Istirahat mulai pada pukul 11.30 WIB sampai 12.30 WIB

Mah, itu dia beberapa daftar Jam Kerja ASN selama bulan Ramadhan untuk para pegawai Aparatur Negeri Sipil yang memiliki waktu 5 hari kerja. Tentu saja waktu kerjanya begitu efisien sekali ya di tambah dengan adanya waktu istirahat yang bisa di gunakan untuk santa sejenak.

Memang untuk jam kerja ASN selama bulan Ramadhan ini tentu saja tidak sampai menjelang sore ya hanya batas waktu pukul 15.00 WIB saja. Gimana, sekarang sudah mengetahuinya kan? Jadi sekarang para ASN tak perlu bingung lagi ya dengan adanya pergantian jam selama bulan Ramadhan ini.

2. Jam Kerja ASN Ramadhan Untuk 6 Hari Kerja

Jam-Kerja-ASN-Ramadhan-Untuk-6-Hari-Kerja

Selain adanya perubahan jam kerja bagi para ASN yang melakukan kerja selama 5 hari, tentu saja untuk 6 hari kerja ini juga di berlakukan untuk perubahan Jam Kerja ASN selama bulan Ramadhan. Jadi memang semuanya ini akan berubah sejak bulan Ramadhan tiba ini.

Hal ini juga sudah di tetapkan oleh pemerintah berdasarkan SE Menteri PANRB No.6 Tahun 2023 yang akan memberlakukan 6 hari kerja bagi para ASN. Jadi kalau kini para ASN yang 6 hari kerja belum mengetahui jam kerjanya mulai pukul berapa, maka langsung lihat saja di bawah ini untuk bisa mengetahuinya.

Jam Kerja Hari Senin Sampai Kamis dan Sabtu

  • Jam Kerja mulai pada pukul 08.00 WIB sampai 14.00 WIB
  • Waktu Istirahat mulai pada pukul 12.00 WIB sampai 12.30 WIB

Jam Kerja Hari Jum’at

  • Jam Kerja mulai pada pukul 08.00 WIB – 14.00 WIB
  • Waktu Istirahat mulai pada pukul 11.30 WIB – 12.30 WIB

Nah, jadi itulah perbedaan antara Jam kerja ASN selama bulan Ramadhan ini untuk yang 5 hari kerja dan juga 6 hari kerja. Bagaimana, sekarang sudah mengetahui kan perbedaannya.

Jadi cukup sekian saja ya informasi mengenai Jam Kerja ASN Ramadhan 2023 yang dapat kami sampaikan. Semoga dengan adanya artikel ini dapat membantu semua orang yang penasaran dengan jam kerja para ASN selama bulan Ramadhan berlangsung.

Artikel Terkait