Liga Inggris 2022/2023 di bulan April akan menyajikan beberapa pertandingan besar. Pertandingan antara Liverpool melawan Arsenal dan Manchester City dijamin akan mendapatkan banyak perhatian. Jadwal Liga Inggris April 2023 sudah bisa didapatkan di sini. Bulan April termasuk bulan yang menentukan.
Arsenal dan Manchester City akan sama-sama meraih kemenangan di setiap laga. Sementara itu, di zona Liga Champions, Tottenham, Newcastle, dan tentu saja Liverpool tidak boleh kehilangan banyak poin. Tim-tim papan tengah masih akan berjuang keras agar bisa naik peringkat dan tidak jatuh ke zona relegasi.
Jadwal Liga Inggris April 2023 Hari Ini
Tanggal |
Waktu |
Pertandingan |
1 April 2023 |
18:30 |
Manchester City vs Liverpool |
21:00 |
Bournemouth vs Fulham |
|
Arsenal vs Leeds United |
||
Brighton vs Brentford |
||
Crystal Palace vs Leicester City |
||
Nottingham Forest vs Wolves |
||
23:30 |
Chelsea vs Aston Villa |
|
2 April 2023 |
20:00 |
West Ham vs Southampton |
22:30 |
Newcastle vs Manchester United |
|
4 April 2023 |
02:00 |
Everton vs Tottenham |
5 April 2023 |
01:45 |
Bournemouth vs Brighton |
Leeds United vs Nottingham Forest |
||
Leicester City vs Aston Villa |
||
02:00 |
Chelsea vs Liverpool |
|
6 April 2023 |
02:00 |
Manchester United vs Brentford |
West Ham vs Newcastle United |
||
8 April 2023 |
18:30 |
Manchester United vs Everton |
21:00 |
Tottenham vs Brighton |
|
Leicester City vs Bournemouth |
||
Fulham vs West Ham |
||
Brentford vs Newcastle |
||
Aston Villa vs Nottingham Forest |
||
Wolves vs Chelsea |
||
23:30 |
Leeds United vs Crystal Palace |
|
9 April 2023 |
20:00 |
Southampton vs Manchester City |
22:30 |
Liverpool vs Arsenal |
|
15 April 2023 |
18:30 |
Aston Villa vs Newcastle |
21:00 |
Chelsea vs Brighton |
|
Everton vs Fulham |
||
Southampton vs Crystal Palace |
||
Tottenham vs Bournemouth |
||
Wolves v Brentford |
||
23:30 |
Nottingham Forest vs Manchester United |
|
16 April 2023 |
20:00 |
West Ham vs Arsenal |
22:30 |
Manchester City vs Leicester City |
|
22 April 2023 |
02:00 |
Arsenal vs Southampton |
18:30 |
Fulham vs Leeds United |
|
21:00 |
Liverpool vs Nottingham Forest |
|
Leicester City vs Wolves |
||
Crystal Palace vs Everton |
||
Brentford vs Aston Villa |
||
Bournemouth vs West Ham |
||
23:30 |
Manchester United vs Chelsea |
|
23 April 2023 |
20:00 |
Newcastle vs Tottenham |
22:30 |
Brighton vs Manchester City |
Jadwal Liga Inggris 2023 terbaru untuk bulan April 2023 di atas masih mungkin mengalami perubahan. Akan ada aga tunda yang mungkin akan dimainkan di bulan tersebut atau akan ada laga yang ditunda. Sejauh ini, jadwal tersebut merupakan jadwal yang memang dipublikasikan secara resmi dan terpercaya.
Big Match Liga Inggris April 2023
Berdasarkan jadwal Liga Inggris April 2023 terbaru, berikut 4 pertandingan besar yang akan dimainkan.
1. Manchester City vs Liverpool
Manchester City akan berhadapan dengan Liverpool di awal bulan April 2023. Kedua tim sama-sama memerlukan kemenangan untuk berada di posisi terbaiknya. City akan mengejar Arsenal sementara Liverpool akan berjuang bermain di Liga Champions musim depan.
2. Chelsea vs Liverpool
Percaya atau tidak, Chelsea dan Liverpool sama-sama payah dan medioker di Liga Inggris musim ini. Chelsea lebih buruk karena masih bertahan di papan tengah. Pertandingan ini dijamin akan berlangsung seru karena keduanya memerlukan poin.
3. Liverpool vs Arsenal
Siapa yang lebih agresif di pertandingan ini, Arsenal atau Liverpool? Jawabannya akan terjawab di pertengahan April dimana Arsenal pasti sedang tegang-tegangnya karena dituntut terus menang sampai akhir musim.
4. Manchester United vs Chelsea
Jadwal MU vs Chelsea di April muncul di akhir bulan tersebut. Di bulan April, MU akan berada dalam kondisi mendapat harapan jadi juara atau nyaman saja di peringkat 3. Untuk Chelsea, kemenangan atas MU akan memberi tambahan moral untuk paling tidak, masuk zona Liga Europa.
4 pertandingan besar yang muncul dalam jadwal Liga Inggris April 2023 terbaru dijamin akan menghibur para penontonnya. Partai City lawan Liverpool dan Arsenal lawan Liverpool dijamin berlangsung seru. Diharapkan terjadi hujan gol yang membuat Liga Inggris musim ini seru sampai musim 2022/2023 berakhir.
Baca Juga: